SOLOPOS.COM - T-EM50 (ohgizmo.com)

T-EM50 (ohgizmo.com)

JOGJA—Kokuyo S&T Jepang menciptakan tape dispenser canggih yang mampu memotong plester sesuai ukuran yang ditentukan melalui layar kontrol.

Promosi Strategi Telkom Jaga Jaringan Demi Layanan Telekomunikasi Prima

Alat semacam ini diklaim cocok bagi perkantoran yang menangani banyak dokumen. Seperti dilansir Ohgizmo.com, Jumat (10/8), desain alat canggih tersebut memang mirip dengan tape dispenser pada umumnya, namun dengan penambahan panel kontrol di salah satu sisinya.

Tape dispenser seri T-EM50 itu menggunakan layar LED sebagai media masukan dari pengguna. Sumber energi berasal dari empat baterai AA. Alat ini dijual sekitar US$200 mulai September mendatang.(ali)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya