Teknologi
Jumat, 5 Mei 2023 - 17:28 WIB

Menanti Momentum Gerhana Bulan Penumbra Malam Ini, Ada Bonus Hujan Meteor

Gerhana bulan penumbra terjadi ketika piringan purnama memasuki bayangan penumbra bumi.

Rohmah Ermawati   Newswire     Rohmah Ermawati   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Bulan. (stellarium-web.org)

Solopos.com, SOLO–Gerhana bulan penumbra akan terjadi Jumat (5/5/2023) malam. Masyarakat di seluruh wilayah Indonesia berkesempatan menyaksikan fenomena alam yang diperkirakan berlangsung selama lebih dari empat jam tersebut.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif