Teknologi
Selasa, 23 Mei 2023 - 12:17 WIB

Mengulik Kecanggihan Google Bard dan ChatGPT, Serupa Tapi Beda

Google Bard dan ChatGPT dengan segala keunggulan dan kekurangannya dinilai akan menemukan segmen pasar masing-masing.

Rohmah Ermawati   Newswire     Rohmah Ermawati   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi kecerdasan buatan. (freepik)

Solopos.com, SOLO–Kemunculan artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan dinilai menjadi salah satu kunci untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas di berbagai sektor, seperti manufaktur, keuangan, pendidikan, hingga kesehatan. Namun di sisi lain, muncul kekhawatiran AI akan “merampas” pekerjaan manusia di masa yang akan datang.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif