SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/Harian Jogja/Reuters)

Harianjogja.com, PARIS — BPCE, salah satu bank terbesar di Prancis mengumumkan telah bekerja sama dengan twitter agar agar nasabah mereka bisa mengirim uang melalui tweet.

Seperti dilansir dari Reuters, Selasa (14/10/2014), upaya BPCE ini sejalan dengan Twitter untuk memasuki pasar sistem pembayaran online sebagai sumber pemasukan baru di luar iklan. Selain Twitter, sistem pembayaran online kini juga tengah menjadi tempat pertempuran baru bagi Apple, Facebook, dan PayPal.

Promosi Nusantara Open 2023: Diinisiasi Prabowo, STY Hadir dan Hadiah yang Fantastis

BPCE menyatakan telah menyiapkan layanan yang memungkinkan pengguna Twitter di Prancis mengirimkan uang melalui tweet ke nasabah. Sementara untuk pembayaran melalui tweet ini akan dikelola oleh layanan S-Money milik BPCE, yang memungkinkan nasabah mengirim uang melalui SMS dan mengandalkan standar keamanan industri kartu kredit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya